Jurnal Penginderaan Jauh Indonesia disingkat JPJI (e-ISSN: 2657-0378) pertama kali terbit sejak 1 Februari 2019.  JPJI adalah media komunikasi dan diseminasi hasil penelitian, kajian dan pemikiran terkait teori, sains, dan teknologi penginderaan jauh serta pemanfaatannya. Fokus jurnal mencakup penginderaan jauh untuk objek dipermukaan bumi, baik di darat, laut maupun atmosfer.  JPJI  diterbitkan oleh Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) bersama Masyarakat Ahli Penginderaan Jauh Indonesia (MAPIN/ISRS).

Undangan Menulis: Volume 4, Nomor 2, Oktober 2025

2025-05-16

Undangan Menulis
Jurnal Penginderaan Jauh Indonesia (JPJI) - Volume 4, Nomor 2, Oktober 2025

JPJI (e-ISSN: 2657-0378) merupakan media komunikasi dan diseminasi hasil penelitian, kajian, dan pemikiran terkait teori, sains, dan teknologi penginderaan jauh serta pemanfaatannya.

Vol. 4 No. 1 (2025)

View All Issues
 

Citation Tools :

Publisher :

Department of Geomatics Engineering

Department of Geomatics Engineering
Faculty of Civil, Environment and Geo-engineering
Institut Teknologi Sepuluh Nopember

Co-Publisher :

MAPIN/ISRS

Indonesian Society for Remote Sensing (ISRS)

Masyarakat Ahli Penginderaan Jauh Indonesia (MAPIN)