Pelatihan Pelacakan Dan Pemasangan Tanda Batas Persil Tanah Masyarakat Desa Tanjung Batu, Kecamatan Tenggarong Seberang, Kabupaten Kutai Kartanegara

Penulis

  • Dawamul Arifin Politeknik Pertanian Negeri Samarinda, Kota Samarinda, Indonesia
  • Nia Kurniadin Politeknik Pertanian Negeri Samarinda, Kota Samarinda, Indonesia
  • Shabri Indra Suryalfihra Politeknik Pertanian Negeri Samarinda, Kota Samarinda, Indonesia
  • Romansah Wumu Politeknik Pertanian Negeri Samarinda, Kota Samarinda, Indonesia
  • Radik Khairil Insanu Politeknik Pertanian Negeri Samarinda, Kota Samarinda, Indonesia
  • Feri Fadlin Politeknik Pertanian Negeri Samarinda, Kota Samarinda, Indonesia
  • F. V. Astrolabe Sian Prasetya Politeknik Pertanian Negeri Samarinda, Kota Samarinda, Indonesia

Kata Kunci:

Legalitas Tanah, Pelacakan Tanah, Pelatihan GNSS Geodetik, Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL), Tanda Batas Tanah

Abstrak

Pelatihan Pelacakan dan Pemasangan Tanda Batas Persil Tanah di Desa Tanjung Batu, Kecamatan Tenggarong Seberang, Kabupaten Kutai Kartanegara, bertujuan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat mengenai pentingnya tanda batas tanah dan cara pelacakannya. Kegiatan ini melibatkan metode sosialisasi, pelatihan, dan praktik langsung menggunakan alat GNSS Geodetik serta aplikasi berbasis Android. Hasilnya menunjukkan peningkatan pengetahuan peserta dalam pelacakan, pengukuran, dan pemasangan tanda batas. Diskusi dua arah mengidentifikasi kebutuhan mendesak akan informasi legalitas tanah. Post-test mengindikasikan kepuasan peserta terhadap pelatihan, yang berdampak pada persiapan masyarakat menyambut program PTSL (Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap). Pelatihan ini juga menjadi media aplikatif bagi mahasiswa dalam implementasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM).

Unduhan

Diterbitkan

2025-04-27

Cara Mengutip

Arifin, D., Kurniadin, N., Suryalfihra, S. I., Wumu, R., Insanu, R. K., Fadlin, F., & Prasetya, F. V. A. S. (2025). Pelatihan Pelacakan Dan Pemasangan Tanda Batas Persil Tanah Masyarakat Desa Tanjung Batu, Kecamatan Tenggarong Seberang, Kabupaten Kutai Kartanegara. Sewagati, 9(2), 407–416. Diambil dari https://journal.its.ac.id/index.php/sewagati/article/view/2486

Terbitan

Bagian

Articles

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama